
Assalamualaikum.Wr.Wb .
Hallo sobat Info ^_^ .
Kembali lagi dengan saya , Achmadi Iman Faris ^^ , orang terganteng di dunia ini (ngakunya) akan mengulass penggantian Penjaga Gawang Semen Padang FC , berikut ulasannya ..
PADANG - Kesebelasan Semen Padang akan mengganti posisi penjaga gawang Jandia Eka Putra dengan Fakhrurazi saat menjamu tim asal Vietnam SHB Da Nang dalam laga 16 besar Piala AFC 2013, Selasa (14/5/2013).
Jandia tidak bisa bertanding karena cedera bahu saat Semen Padang bertanding melawan Perseman Manokwari pada Kamis lalu.
Pelatih Semen Padang Jafri Sastra, Senin (13/5) mengatakan, Dicky Jamalis kemungkinan akan kembali diplot sebagai kiper cadangan.
Ini sama dengan ketika Semen Padang menjamu Churchill Brothers pada laga tidak menentukan Rabu (1/5) lalu.
Jafri menambahkan, selain posisi kiper, seluruh pemain Kabau Sirah berada dalam kondisi siap tanding pada laga Selasa besok.
Sekian informasi dari saya.
Terima kasih telah berkunjung Sob ^,^ .
Assalamualaikum.Wr.Wb.
Ditulis Oleh : Unknown ~ Faris Share

0 komentar:
Post a Comment
Mohon Sobat Untuk Tidak Berkata Kasar Pada Formulir Komentar, Dan Mohon Untuk Saling Menghargai .
[1] . Berkomentar boleh , tapi jangan nyepam(BOM COMMENT) ya kaaka ..
[2] . Live link tidak papa , tapi maksimal sehari 2 link jika berkomentar;)
Sekian Dari Admin Dan Terima kasih....